Topan Obaja Ginting Pertegas Komitmen Kemitraan FSDA Sumut

Kadis PUPR Sumut Topan Obaja Ginting (empat kiri) dan Ketua FSDA Sumut Rafriandi Nasution (lima kiri) bersama staf dan pengurus FSDA Sumut berfoto bersama usai audiensi di ruang kerja Topan Obaja Ginting, Rabu (9/4). Foto: dok-fsdasu

“Catatan yang diinginkan Kadis PUPR itu segera kita penuhi, antara lain terkait biodata tiap-tiap pengurus serta kompetensi jabatan dan bidang masing-masing di FSDA,” kata Rafriandi Nasution.

Menurut Rafriandi, jelang deklarasi dan Diskusi Panel, FSDA akan melaksanakan silaturahmi dan perkenalan antar pengurus pada Sabtu 12 April 2024 di HH Cafe and Resto Polonia mendatang, sekaligus mengundang Kadis PUPR Topan Obaja Ginting di acara itu nantinya.

“Pak Topan sangat respon dan menyatakan kesediannya hadir pada silaturahmi dan perkenalan tersebut,” kata Rafriandi.

Audiensi berlangsung lebih dari satu jam itu ditutup dengan foto bersama. D|Red-06

Baca artikel menarik lainnya dari
mediadelegasi.id di GOOGLE NEWS.

Pos terkait