Pantauan awak media di lapangan ke beberapa Vihara, Kapolres juga memberikan bantuan sembako kepada masyarakat Tionghoa agar terjalin hubungan yang baik antar umat beragama.
Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolres Batubara Kompol Rudy Candra SH MM, para Kabag, Kasubbag, Kasat, Kapolsek, Kasie, Kanit, sejajaran Polres Batubara dan personel gabungan Polres Batubara. D | Bat-Az