Babinsa Berbagi Ilmu, Dorong Peternak Lele di Desa Karangudi Menuju Sukses

Babinsa Berbagi Ilmu, Dorong Peternak Lele di Desa Karangudi Menuju Sukses

Kegiatan Komsos ini mendapat sambutan positif dari para peternak lele. Mereka merasa terbantu dengan adanya dukungan dan motivasi dari Serda Candra. Mereka sepakat untuk terus berusaha meningkatkan kualitas budidaya lele mereka dan menjadikan peternakan lele sebagai sumber penghidupan yang menguntungkan.

“Pak Babinsa memberikan banyak informasi yang berguna bagi kami. Ia menjelaskan tentang cara mengolah pakan lele yang lebih efektif, sehingga biaya produksi bisa ditekan. Kami juga mendapatkan tips tentang cara menangani penyakit pada lele, sehingga kematian lele bisa diminimalisir,” ungkap Bp. Fuad peternak lele.

(Agus Kemplu)

Pos terkait