Timbul Sinaga, Anggota Komisi E DPRD Medan, menyampaikan dukungan penuh terhadap langkah BPOM dalam menjaga keamanan pangan.

DPRD siap mendukung langkah-langkah strategis BPOM dalam memperketat pengawasan dan memberikan perlindungan bagi konsumen melalui penguatan regulasi daerah, ujarnya.
Melalui kegiatan sosialisasi ini, BPOM Medan berharap terbangun sinergi lintas sektor dalam mewujudkan pangan yang bebas dari bahan berbahaya seperti formalin, boraks, dan pewarna tekstil, serta meningkatkan kesadaran masyarakat untuk selalu memilih dan mengonsumsi pangan yang aman, sehat, dan bermutu. D|Red.
Baca artikel menarik lainnya dari
mediadelegasi.id di GOOGLE NEWS.






