Dinas Peternakan Humbahas Cegah Virus Demam Babi Afrika

Dinas Peternakan Humbahas Cegah Virus Demam Babi Afrika
Tim Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) melakukan penyuntikan terhadap hewan ternak babi yang diduga terserang penyakit African Swine Fever (ASF) di salah satu desa di Humbahas, baru-baru ini. Foto: B. Nababan.

Dikatakannya, kegiatan penyemprotan disinfektan telah dilaksanakan di beberapa desa, di antaranya Desa Sitanduk dan Desa Simbara di Kecamatan Tarabintang.

Kegiatan itu dibarengi dengan penyuntikan antibiotik, obat anti radang, anti piretik dan vitamin kepada hewan ternak babi yang sakit.

Kepada masyarakat maupun para peternak, pihaknya menghimbau agar tidak membuang bangkai babi ke daerah aliran sungai, tetapi segera menguburnya dengan cara benar,” ujar Sihombing.

Bacaan Lainnya

Jika penanganan bangkai babi yang telah tertular virus ASF tidak segera dilakukan dengan cara yang benar, lanjutnya, maka rentan mengakibatkan semakin merebaknya kasus kematian babi.

Ia menambahkan, virus ASF merupakan penyakit babi yang sangat menular dan dapat menyebabkan kematian hingga 100 persen, sehingga sangat merugikan bagi para peternak babi khususnya kerugian ekonomi yang sangat besar. D|Has-100

Pos terkait