Kapolda Sumut Sumbangkan Satu Ekor Sapi di MUI Binjai

Kapolda Sumut Sumbangkan Satu Ekor Sapi di MUI Binjai
Foto: D|Ist

Binjai-Mediadelegasi: Kapolda Sumut Irjen Pol Drs RZ Panca Putra SH MSi turut berpartisipasi, menyumbangkan satu ekor sapi hewan kurban diterima Drs H Ahmad Fauzi MSi, Wakil Ketua MUI Kota Binjai, Senin(11/7), pagi di Islamic Centre Jl AR Hakim, Binjai Utara.

Penyerahan hewan sapi dari Kapolda Sumut kepada MUI Kota Binjai ini disampaikan secara simbolis oleh Kapolres Binjai AKBP Ferio Sano Ginting SIK MH.

Pada saat penyerahan hewan sapi kurban ini Kapolres menyampaikan bahwa dagingnya dapat disalurkan kepada warga masyarakat yang pantas menerimanya.

Bacaan Lainnya

Pos terkait