Polsek Pancur Batu Bakar Gubuk Tempat Judi Dadu di Durin Simbelang

Polsek Pancur Batu Bakar Gubuk Tempat Judi Dadu di Durin Simbelang
Gubuk tempat judi dadu dibakar

” Kita juga tidak ada menutup mata maupun terkesan membiarkan aktivitas perjudian dieilayah hukum kita. Kalau ada akan kita tindak tegas,” kata Dedy.

Dedy juga menjelaskan, pihaknya sampai saat ini masih melakukan monitoring dan penindakan bila ditemukan adanya perjudian di lokasi.

D|red

Bacaan Lainnya

Pos terkait