Redam Konflik Berlanjut Pro Kontra PT Gruti, Pemkab Dairi Lakukan Pertemuan Bahas Solusi Bersama

Redam Konflik Berlanjut Pro Kontra PT Gruti, Pemkab Dairi Lakukan Pertemuan Bahas Solusi Bersama.(Foto:Ist)

“Mari bersama-sama selesaikan masalah ini, agar aktivitas masyarakat berjalan normal. Kita ciptakan kampung kita aman dan damai Kembali,” tegas Wahyu.

Senada dengan hal itu, Kapolres AKBP, Otniel Siahaan menjelaskan agar semua yang berkonflik dalam persoalan ini untuk guyub Kembali, jangan terpecah. Ia juga menyampaikan kearifan lokal yang bisa dilakukan agar konflik pulih Kembali seperti mangalahat horbo, dan yang lainnya.

“Jadi, mari segera clear kan permasalahan. Kita lakukan Tindakan riil, bila sudah ketemu solusi terbaik langsung mainkan, “kata Kapolres.

Hal tersebut juga ditimpali para anggota DPRD yang hadir melalui Wakil Ketua DPRD Wanseptember Situmorang. Ia menjelaskan, pihak yang pro dan kontra dengan PT Gruti harus duduk Bersama, dalam satu forum. Ia tegaskan,peran tokoh agama dalam persoalan ini sangat sentral guna penyelesaian konflik semakin berkepanjangan.D|Red

Baca artikel menarik lainnya dari
mediadelegasi.id di GOOGLE NEWS.

j

Pos terkait