Polres Samosir Peringati Isra Mikraj dan Beri Tali Asih

Dalam surat Al-Isra ayat 1 yang mengandung arti bahwa Nabi Muhammad SAW berangkat dari Mekkah menuju Madinah hanya dengan Ruh dan jasad dengan diberikan keberkahan oleh Allah SWT. “Biasakan lisan untuk berdzikir kepada Allah SWT agar hati menjadi bersih,” katanya.

Dia menyebutkan, makna Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW yaitu perbanyak dzikir kepada Allah SWT, perjalanan Nabi Muhammad SAW dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa.

Acara itu juga diisi dengan pemberian tali asih oleh Kapolres Samosir AKBP Josua Tampubolon dan Ketua pengurus Cabang Bhayangkari Polres Samosir Ny Yuli Josua. D|Sam-59

Bacaan Lainnya

Pos terkait