Seorang Warga Labusel Meninggal Akibat Terpapar Covid-19

Keesokannya, almarhum dibawa ke RSU Kota Pinang. Beberapa hari dirawat, dia meninggal karena Covid-19.

Pihak keluarga mengebumikannya di TPU Dusun Karang Anyer Desa Tebingtinggi, Labuhanbatu

Pemakaman yang dilakukan pihak satgas Covid-19 Kabupaten Labuhanbatu Selatan namun tetap mengikuti prokes dan dihadiri pihak muspika yaitu Babinsa, kepolisian kampung rakyat, perangkat desa Kampung Perlabian, tokoh masyarakat dan ulama. D | lbs-bs

Bacaan Lainnya

Pos terkait