Namun di sisi lain, Bupati juga mengajak masyarakat dan para pedagang harus menjaga kebersihan. Jangan ada lagi sampah berserakan dimana-mana, karena menjaga kebersihan bukan hanya tanggung jawab pemerintah, tetapi tanggung jawab bersama.
Jika di tahun ini anggaran mencukupi, Bupati berjanji akan melakukan perbaikan Pajak Delima, tentunya para pedagang harus mau direlesasikan terlebih dahulu. Karena pembangunan akan berjalan baik, jika masyarakatnya mendukung.
“Mari Kita Jaga lingkungan dan kebersihn supaya jagan Ada lagi air yang meluap pantau awak media,” imbau Bupati Batubara Zahir kepada masyarakat yang hadir.D|Btb-Az