Drs Rapidin Simbolon MM mengajak warga senantiasa mengajak masyarakat senantiasa bersyukur karena Samosir masih termasuk dalam Zona Hijau dalam pencegahan penularan Covid-19.
Ketua Punguan Simataraja Raja Simarmata mengucapkan terima kasih dan mendoakan agar Bupati Samosir dan Wakilnya tetap melanjutkan kepemimpinannya untuk dua periode.
Tokoh Masyarakat, Robert Sinaga mengharapkan agar proses pembangunan tetap berjalan dan dilanjutkan demi kesejahteraan masyarakat, secara khusus permintaan warga kedepannya, agar Pemkab Samosir tetap peduli akan beban warga akan kebutuhan hidup menghadapi covid-19. D|Med-24