“Kita laksanakan kegiatan ini sebagai salah satu cara untuk memastikan kesehatan tahanan yang berada Ruang Tahanan Polresta Deli Serdang sehat dan juga sebagai salah satu langkah mengantisipasi penyebaran Covid-19 di lingkungan kita,” ujar Iptu Edianto.
Sementara, Urkes Polresta Deli Serdang juga menguraikan dari hasil pelaksanaan tes kesehatan tahanan tersebut semua tahanan terdapat dalam keadaan sehat secara fisik. D|Mdn-Nng