Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor meninjau areal kebun “B2SA”

Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor meninjau areal kebun "B2SA" .(Foto:Ist)

Pakpak Bharat-Mediadelegasi: Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor meninjau areal kebun “B2SA” (Beragam, Bergizi, Seimbang, Aman) milik ibu-ibu PKK di desa Silima Kuta, Kecamatan Sitellu Tali Urang Julu. Aneka sayuran, cabai dan ternak ayam kampung terawat baik di kebun B2SA ini.

Inilah buah karya ibu-ibu PKK yang sangat rajin, kreatif dan terampil. Memanfaatkan lahan sempit begini, memanfaatkan waktu luang mereka bertanam sayuran, memelihara ayam juga, hasilnya dibagi bersama-sama, jelas Kepala Desa Silima Kuta, Saktimon Berutu.

Franc Bernhard Tumanggor menyampaikan, semestinya kebun B2SA harus telah ada dalam setiap rumah tangga karena telah sesuai dengan anjuran standar pola pangan harapan.

Bacaan Lainnya

Pos terkait