Janice Tjen Ukir Sejarah! Akhiri Penantian 23 Tahun Gelar WTA Tunggal Putri untuk Indonesia

Janice Tjen Borong 2 Gelar Juara di Chennai Open 2025. Foto: Ist.

Dengan hasil tersebut, Janice berhasil mengawinkan dua gelar juara sekaligus di Chennai Open 2025 — tunggal dan ganda.

Prestasi ini menegaskan dominasi tenis Indonesia di level internasional serta membuka babak baru kebangkitan olahraga tenis Tanah Air.

Kemenangan Janice Tjen menjadi simbol kebangkitan tenis Indonesia di ajang WTA Tour.

Bacaan Lainnya

Ia bukan hanya membawa pulang dua trofi, tetapi juga harapan baru bagi generasi muda untuk kembali mengharumkan nama Indonesia di dunia olahraga.

Janice Tjen telah menginspirasi banyak anak muda Indonesia untuk bermimpi besar dan mengejar cita-cita mereka di bidang olahraga. D|Red.

 

Baca artikel menarik lainnya dari
mediadelegasi.id di GOOGLE NEWS.

Pos terkait