BACA JUGA: Dubes RI Pastikan Jenazah Eril Sudah Ditemukan
Kapolres Bandara Soekarno-Hatta, Kombes Pol Sigit Dany mengatakan, dalam proses kedatangan jenazah Eril, pihaknya menerjunkan 120 personel untuk pengamanan dan kelancaran di area Bandara Soetta.
“120 personel kita kerahkan, dan nanti akan ada proses serah terima, kita lakukan secara cepat dan singkat agar jenazah ananda Eril bisa segera sampai di rumah duka,” ungkapnya.D|Red