Selain itu, memahami ketentuan pemilihan prodi dalam UTBK-SNBT 2025 juga penting. Peserta dapat memilih hingga empat prodi dengan kombinasi tertentu antara program akademik dan vokasi.
Melakukan riset terhadap tingkat persaingan di prodi yang diminati dapat membantu strategi pemilihan. Dengan begitu, peluang diterima di perguruan tinggi negeri (PTN) akan lebih besar.
Panitia SNPMB juga mengingatkan calon mahasiswa untuk menyiapkan pilihan prodi jauh-jauh hari. Hal ini untuk menghindari keputusan tergesa-gesa saat mendaftar.D|Red
Baca artikel menarik lainnya dari
mediadelegasi.id di GOOGLE NEWS.