Polda Sumut Gelar Khitanan Masal dan Operasi Bibir Sumbing

Polda Sumut Gelar Khitanan Masal dan Operasi Bibir Sumbing
Foto: D|Ist

Panca menambahkan, Polri memiliki program untuk memperingati hari Bhayangkara yang salah satunya mendukung program pemerintah di bidang kesehatan terutama masalah stunting yang ada di Sumut.

“Ada beberapa kegiatan yang kita laksanakan hari ini yaitu vaksinasi, khitanan massal, operasi bibir sumbing termasuk donor darah dan membantu masyarakat yang mengalami cacat dan operasi dilaksanakan di Nias,” ucapnya lagi.

Kapolda Sumatera Utara berharap dengan adanya kegiatan kesehatan yang dilaksanakan Polda Sumut bisa memberikan dampak positif bagi masyarakat.

Bacaan Lainnya

“Mudah-mudahan kegiatan ini dapat dirasakan oleh masyarakat Dan Kita wujudkan Sumatera Utara yang sehat dan siap menghadapi kegiatan kedepan yang lebih baik,” pungkasnya. D|Med-55

Pos terkait